Bermain game merupakan salah satu hiburan bagi orang-orang jaman sekarang. Karena cukup praktis untuk menikmatinya bisa dimana saja dan kapan saja. Sehingga banyak orang yang mencaritahu mengenai PC gaming terbaik yang memiliki performa yang gahar untuk bermain game.
Dengan banyaknya produk yang beredar di pasaran kadang kala orang malah menjadi bingung ketika hendak membelinya. Apalagi banyak juga produsen PC yang merilis produknya kepasaran dengan harga dan fitur yang bersaing.
Rekomendasi PC Gaming TerbaikUntuk Gamers
Memang memilih PC gaming terbaik itu gampang-gampan gsusah di tengah maraknya persaingan. Karena semua produk akan mengklaim bahwa performanya paling handal dan gahar di pasaran. Agar tidak semakin bingung maka dibawah ini ada beberapa produk yang sudah teruji kehandalannya di pasaran.
-
MSI Deskstop Trident
Pc yang tampilannya elegan dan praktis ini dirilis dengan harga mulai dari Rp 33.999.000,00. Fungsi dari PC ini memenuhi semua kebutuhan para gamer, baik dari sisi tampilan maupun spesifikasinya. Meskipun agak mahal namun fitur yang dimilikinya sebanding dengan uang yang sudah Anda keluarkan.
-
Dell Alienware Aurora R6
PC gaming dengan tampilan yang unik dan identik dengan desain yang futuristik ini dirilis kepasaran dengan harga mulai dari Rp 22.990.000,00. Komponen yang terdapat pada PC ini masih tergolong kedalam kategori standar dengan storage dan RAM di angka minimal.
Namun demikian dari desainnya dapat diketahui dengan mudah bahwa PC ini memang diciptakan secara spesifik untuk gaming. Sehingga sangat cocok digunakan oleh para gamers yang sangat menyukai bermain game dengan nyaman dan elegan.
-
Acer Predator Orion
Buat Anda yang menyukai tampilanPC gaming yang mewah dengan spesifikasi megah, maka akan sangat cocok memilih PC yang ini. Dirilis kepasaran dengan harga mulai dari Rp 51.999.000,00, cukup fantastis untuk harga PC di kelasnya.
Namun spesifikasi yang didapatkan dari Predator Orion ini, sungguh-sungguh memenuhi semua kebutuhan game jaman sekarang. Tak hanya pada estetikanya yang megah namun juga memiliki tampilan paling kekinian.
-
Lenovo Legion IC G5
PC Gaming yang satu ini sangat recomended untuk Anda yang suka tampil beda. Tidaksepertipadaumumnya, PC yang satuinimenggunakan AMD yang sangat identik dengan kebutuhan gaming. Dirilis kepasaran dengan harga standar yakni mulai dari Rp 16.749.000,00, Anda bisa membawanya pulang.
PC ini cukup recomended bagi gamer yang senang sekali menampilkan image gamer sejati dalam kesehariannya. Ditambah dengan prosesornya yang didesain dan didedikasikan untuk kebutuhan olah grafis yang dapat diandalkan.
-
MSI MAG Infinite S 10th
PC gaming selanjutnya adalah MSI MAG infinite S 10th yang dirilis kepasaran dengan harga mulai dari Rp 14.500.000,00. Sangat direkomendasikan untuk para gamer yang memiliki budget yang terbatas namun memerlukan spesifikasi yang mumpuni untuk bermain game.
Dengan harga yang relatif terjangkau, PC ini menawarkan komponen-komponen gaming dengan kebutuhan yang paling minimal. Meskipun demikian PC ini dapat diandalkan untuk bermain game-game berat dengan game yang di-setting untuk kualitas standar.
-
HP OMEN
PC gaming ini dapat dibeli di pasaran dengan harga mulai dari Rp 19.930.000,00 saja. Dengan Power supply-nya yang cukup besar, tidak perlu khawatir ketika harus melakukan update komponen berdaya besar.
Bahkan bisa dibilang bahwa PC ini adalah salah satu produk yang paling memenuhi kebutuhan gaming terkini. Dengan tampilanya yang klasik dan elegan, sangat cocok bagi yang mempertimbangkan tampilan dari sisi PC yang digunakannya.
Spesifikasi PC gaming juga tidak kalah dengan produk yang lain karena dilengkapi dengan kapasitas power supply yang cukup besar. Sehingga pengguna tidak akan mendapatkan kesulitan saat perlu meng-update komponen yang membutuhkan daya yang besar.
-
ASUS ROG Strix
PC ini sangat cocok bagi Anda yang memerlukan kapasitas storage yang besar untuk data yang lebih banyak. Dirilis kepasaran dengan harga mulai dari Rp 32.999.000,00, Anda akan mendapatkan penyimpanan ekstra selain SSD yaitu hardisk sebesar 1 TB.
PC gaming yang satu ini menyematkan GPU tipe RTX 2060, dan memberikan spesifikasi grafis yang canggih. Menjamin kepuasan Anda saat memainkan game kesayangan dengan lancar tanpa hambatan.
7 rekomendasi PC gaming terbaik diatas adalah pilihan terbaik dari segi spesifikasi dan harganya. Dapat dijadikan sebagai bahan acuan ketika hendak membeli PC untuk memainkan game sesuai dengan keinginanAnda.
Rekomendasi:
- 5 Aplikasi Live Streaming Penghasil Uang Terbaik Saat Ini Di era modern seperti saat ini menghasilkan uang bisa diperoleh dari mana saja tak terkecuali dari internet. Internet memberikan berbagai kemudahan bagi kita mulai dari edukasi, komunikasi, hiburan bahkan kamu…
- TOP 5 GAME ACTION OFFLINE ANDROID TERBAIK Buat kamu yang jenuh dengan game yang ada di HP kamu, mungkin game ber-genre action bisa menjadi solusi ya. Dengan memainkan game action, kamu tentu akan lebih permainan yang seru…
- Ini Beberapa Mobil SUV Paling Laris di Indonesia 2021 Sport Utility Vehicle (SUV) merupakan salah satu jenis mobil yang didesain dengan kerangka kombinasi tipe off road dan penumpang. Jenis mobill SUV mulai banyak diminati di Indonesia. Beberapa mobil SUV…
- TOP 5 GAME SNIPER OFFLINE ANDROID TERBAIK Game bergenre shooting dengan tema sniper emang begitu memacu adrenalin, pasalnya pemain diharuskan untuk menembak musuh dalam satu kali tembakan aja. Di playstore sendiri kamu bisa menemukan beragam jenis game…
- Beberapa Gadget Spesifikasi Terbaik yang Ternyata… Gadget dibuat semakin canggih untuk dapat memenuhi kebutuhan dan menunjukkan betapa majunya teknologi dunia. Banyak yang mengusung teknologi canggih terkini dengan desain yang inovatif dan juga terbaru. Namun, diantara banyaknya…
- TOP 5 GAME MOBA OFFLINE ANDROID TERBAIK Enggak bisa dipungkiri moba adalah genre populer yang banyak difavoritkan gamers. Singkatnya moba mempertemukan dua tim yang harus bersaing untuk menaklukan markas satu sama lain. Di Indonesia sendiri Mobile Legend…
- Merk Aki Mobil Terbaik yang Kualitasnya Bagus dan… Aki mobil yang bagus adalah salah satu kebutuhan penting bagi setiap pemilik kendaraan roda empat. Sebagai komponen yang bertugas menyuplai kelistrikan mobil, tentu menjadi hal buruk apabila aki bermasalah. Mulai…
- TOP 5 GAME STRATEGI OFFLINE ANDROID TERBAIK Selain seru game bergenre strategi tentu menuntut pemainnya untuk berpikir keras, sehingga enggak cuma sekedar main game otak kamu juga akan terlatih untuk memecahkan tantangan. Nah, bagi kamu yang suka…
- Game Petualangan Android Offline Terbaik Sepanjang Masa Rekomendasi Game Petualangan Android Offline Terbaik Sepanjang Masa - Sekarang ini, mempunyai game offline bisa jadi solusi tepat apabila Anda banyak waktu luang. Sebab, setiap kali ingin menghilangkan kejenuhan di…
- TOP 5 GAME FIGHTING OFFLINE ANDROID TERBAIK Untuk mengisi waktu luang dan membunuh rasa jenuh, bermain game bisa jadi pilihan yang tepat. Dari sekian banyak jenis game, game pertarungan atau fighting bisa kamu pilih karena nyajikan sensasi…
- Rekomendasi 6 Merk Ban Mobil yang Bagus dan Tahan Lama 2022 Ban mobil adalah bagian penting yang menentukan kenyamanan dan keselatan ketika berkendara. Oleh karena itu, sudah sewajarnya Anda memperhatikan betul ban mobil agar selalu dalam keadaan prima. Selain melakukan perawatan…
- TOP 5 GAME SIMULASI OFFLINE ANDROID TERBAIK Game bergenerasi simulasi memang unik, bahkan ada game simulasi yang hadir terasa sangat nyata guys. Meski banyak game simulasi yang berserakan di Google Play, namun game simulasi terbaik dan bikin…
- TOP 5 GAME RPG ANDROID TERBAIK Sebagai salah satu genre populer di dunia, RPG menjadi genre yang punya banyak penggemar fanatik. Apalagi kalau game-nya disajikan dengan grafis HD dan memukau Guys. Pasti bakal bikin kecanduan deh.…
- TOP 5 GAME PUZZLE OFFLINE ANDROID TERBAIK Butuh game yang santai dan bisa mengasah otak? game puzzle atau teka-teki bisa jadi pilihan tepat. Dengan memainkan game puzzle, kamu bisa mengusir kebosan melatih otak, hingga menghilangkan stres. Dari…
- 5 Aplikasi Penghasil Uang Halal dan Paling Aman Apakah kamu sedang memikirkan bagaimana cara menghasilkan uang di internet dengan cara halal? Kamu sangat beruntung karena pada kesempatan kali ini kita akan membahas tentang bagaimana cara menghasilkan uang secara…
- Daftar Mobil Sport Murah Dibawah 500 Juta Terbaru 2022 Berbeda dengan dahulu, sekarang Anda tidak perlu cemas jika ingin memiliki mobil sport yang ramah di kantong. Beberapa pabrikan mobil kelas dunia sudah merilis produk-produk terbaiknya untuk segala segmen. Mobil…
- Mobil Sedan Yang Perawatannya Mudah Dan Murah Untuk Pemula Mobil sedan bisa dibilang menjadi salah satu produk yang menguasai pasaran. Masyarakat cukup meminati mobil sedan karena sejumlah alasan, seperti mesin tangguh dan desain minimalisnya dengan tampilan tidak begitu besar.…
- TOP 5 GAME OFFLINE MIRIP GTA ANDROID TERBAIK Sebagai game yang sangat populer di Play Station, GTA memang menarik untuk dimainkan. Enggak heran karena GTA mempunyai latar permainan yang memungkinkan pemain untuk bebas melakukan apa pun sebagai seorang…
- 5 Game Penghasil Uang Yang Penarikannya Mudah Ngomongin tentang game hampir sebagian besar dari kita pasti pernah bermain game, baik game ps, pc, ataupun dalam smartphone kita. Tapi gimana jadi nya jika ada Game Penghasil Uang yang…
- 5 Aplikasi Terpercaya Penghasil Uang Tanpa Ribet! Menonton video maupun bermain sebuah game memang sangat efektif bila kita lakukan untuk mengisi waktu luang agar tidak merasa bosan, Tetapi apa kalian tau bila ada beberapa aplikasi penghasil uang…
- 5 Aplikasi Pendeteksi Chord Gitar Untuk Android Dari dulu hingga sekarang kegiatan bermain gitar sering menjadi pilihan untuk mengisi waktu luang. Yang dimana untuk bisa memainkan gitar agar tepat dengan nada lagu yang ingin di mainkan, Kalian…
- Mobil Sport Murah Dibawah 300 Juta di Indonesia yang Bagus Untuk anak muda yang mengutamakan penampilan, mobil sport adalah pilihan utama. Hal itu tidak lain karena kesan lebih agresif yang ditampilkannya. Inilah mengapa, mobil sport banyak dicari oleh kalangan pecinta…
- Ternyata Ini Daftar Mobil SUV Terbaik di Dunia yang… Mobil SUV saat ini memang sedang menjadi trend. Mulai dari dikalangan remaja, anak kuliah, pekerja kantoran dan bahkan orang tua sekalipun. Karena itu, para produsen berlomba-lomba mengeluarkan produk SUV terbaiknya.…
- TOP 5 GAME SEPAK BOLA ANDROID TERBAIK Sebagai olahraga yang paling populer di bumi, sepak bola juga menjadi genre game olahraga yang banyak dicari di Play Store. Enggak heran sih karena sepak bola memiliki basis penggemar yang…
- Ini Daftar Produk Mobil Sport Toyota dan Spesifikasinya Mobil sport masih menjadi salah satu pilihan mobil premium yang banyak diminati kalangan muda dan kelas atas. Saat ini pun ada banyak pabrikan mobil yang mengeluarkan versi mobil sport terbaiknya,…