Ciri-Ciri HP Kena Virus dan Cara Mengatasinya Anti Ribet – Smartphone Android memang rentan terkena virus. Apabila sudah terserang hal tersebut maka akan membuat HP cepat rusak. Maka dari itu perlu mengetahui ciri-ciri HP kena virus dan cara mengatasinya. Ini bisa meminimalisir kerusakan pada smartphone.
Ciri-Ciri Hp Terserang Virus
Pada dasarnya smartphone yang terkena virus bisa dideteksi sejak dini. Bagi para penggunanya wajib mengetahui akan hal tersebut. Berikut ini adalah beberapa ciri-ciri HP terkena virus yaitu :
-
Sering Muncul Iklan
Ada kalanya pasti sering menjumpai HP yang sering muncul iklan secara tiba-tiba. Ini tentu saja sangat mengganggu. Namun hal tersebut menjadi salah satu indikasi bahwa smartphone sedang terserang virus.
Iklan ini biasanya muncul karena pada saat browser di dunia maya tidak sengaja masuk atau mengeklik Link yang berisi virus. Gangguan tersebut akan masuk ke dalam smartphone dalam wujud iklan.
-
HP Menjadi Sangat Lemot
HP yang lemot biasanya tidak hanya dipengaruhi karena kepenuhan memori. Akan tetapi bisa jadi haltersebut dikarenakan smartphone sedang terserang virus berbahaya. Dengan begitu, akan bekerja sangat lambat sekali.
Virus yang terbawa masuk ke dalam HP akan merusak sistem kerja operasional pada smartphone. Hal ini membuat aplikasi menjadi terganggu sistem kerjanya bahkan bisa jadi rusak semua file maupun data yang ada di dalamnya.
-
Sering Muncul Peringatan “Aplikasi Telah Berhenti”
Pada saat sedang menggunakan aplikasi tertentu terkadang tidak mengalami hang muncul notifikasi aplikasi telah berhenti. Hal tersebut menunjukkan bahwa HP sedang terserang virus. Ini akan membuatnya menghentikan sebagian besar sistem kerja pada semua aplikasi.
Ada beberapa aplikasi yang tidak bisa dibuka karena terserang virus. Ini mampu rusak semua data yang ada di dalam HP sehingga tidak bisa digunakan lagi. Para penggunanya mau tidak mau harus menginstal ulang.
-
Durasi Nyala HP Lebih Lama
Apakah HP sulit menyala dan masuk ke dalam menu utama? Atau memerlukan waktu yang lama untuk bisa nyala? Itu tandanya bahwa smartphone Anda terserang virus. Maka harus segera diberikan tindakan.
Mengapa bisa terjadi hal demikian? Jawabannya adalah virus hp akan menyerang langsung pada bagian pengoperasian sehingga membuat fungsinya semakin menurun. Jika sudah parah smartphonemengalami mati total.
-
Baterai Menjadi Cepat Habis
Baterai menjadi salah satu komponen smartphone yang sering mengalami gangguan. Namun tidak selamanya baterai cepat habis disebabkan karena kerusakan di dalamnya. Akan tetapi ini bisa menjadi indikasi virus.
Tidak hanya menyerang sistem operasional pada smartphone, virus terkadang juga menyerang baterai HP mana akan cepat habis atau menyebabkan mati hidup secara terus-menerus. Kadang-kadang dapat menimbulkan konsleting.
Cara Mengatasi Hp yang Terserang Virus
Ciri-ciri HP kena virus dan cara mengatasinyamemang menjadi hal yang perlu diketahui oleh semua orang. Untuk menghilangkan berbagai virus tersebut maka diperlukan beberapa langkah. Salah satunya adalah lakukan penginstalan ulang pada smartphone.
Dengan menginstal ulang atau mengembalikan pada setelan pabrik maka akan membuat smartphone menjadi seperti baru. Ini juga akan membunuh dan membuang semua virus yang ada di dalamnya. Akan tetapi Anda harus melakukan backup data terlebih dahulu.
Hal tersebut dilakukan agar semua data yang ada di dalam smartphone Anda tidak ikut hilang dan tetap masih tersimpan. Ini dapat dilakukan dengan masuk ke dalam menu pengaturan kemudian carilah opsi ‘setelan pabrik’ Proses memerlukan waktu kurang lebih 30 menit.
Mengenali tentang ciri-ciri HP kena virus dan cara mengatasinya menjadi salah satu hal yang krusial wajib untuk dipelajari. Ini bertujuan supaya mencegah kerusakan smartphone lebih parah saat terkena virus.
Rekomendasi:
- Cara Menghapus Virus Shortcut Di Komputer Sampai… Adanya virus dalam bentuk apapun di komputer akan menyebabkan gangguan yang luar biasa. Oleh karena itu, para pengguna komputer perlu untuk tahu cara menghapus virus shortcut di komputer sampai bersih…
- Nama musik gambang kromong berasal dari daerah... Pertanyaan : Nama musik gambang kromong berasal dari daerah... A. Bali B. Madura C. Jakarta D. Lampung Jawaban yang benar adalah: C. Jakarta Pertanyaan : Berdasarkan penampilannya gambar ilustrasi memiliki…
- Alat musik piano dimainkan dengan cara... Pertanyaan : Alat musik piano dimainkan dengan cara... A. Dipetik B. Ditiup C. Dipukul D. Ditekan Jawaban yang benar adalah: D. Ditekan Pertanyaan : Pada sebuah pentas seni, sekelompok penari…
- Cara Mengatasi Keyboard Android Tidak Muncul 4 Cara mengatasi keyboard Android Tidak Muncul Secara Ampuh - Seperti yang diketahui, bahwa keyboard atau disebut juga dengan papan ketik pada Android memiliki peranan sangat penting. Akan tetapi ini…
- Keamanan Internet Kaspersky Untuk Melindungi Perangkat Keamanan internet kaspersky bukan saja menyasar pada pemerintah dan perusahaan raksasa. Namun, menghantui para pengguna individu. Modus kejahatan para cybercrime bervariasi dari menyebar virus ransomware hingga malware. Tahun 2020, menurut…
- 5 Cara Cek Kesehatan Harddisk, Anti Rusak dan Kena Virus! Memiliki harddisk adalah suatu hal yang menjadi kebutuhan vital bagi pengguna aktif komputer yang ingin menyimpan banyak data. Maka dari itu, secara rutin melakukan cara cek kesehatan harddisk juga penting.…
- Cara Mendeteksi Aplikasi Pembawa Iklan PopUp… Iklan pop-up adalah jenis iklan yang muncul di layar komputer Anda secara tiba-tiba, biasanya dalam bentuk jendela baru atau tab browser baru. Iklan pop-up seringkali mengganggu dan dapat menyebabkan masalah…
- Mobil SUV Paling Nyaman untuk Perjalanan Jauh 2022 Anda dan keluarga suka melakukan touring menggunakan mobil? Jika iya, mobil yang digunakan tentu harus nyaman. Mobil SUV sebenarnya juga bisa lho dijadikan kendaraan kesayangan Anda untuk bepergian ke luar…
- 5 Aplikasi Kredit Pinjaman Online Cepat Cair Paling Aman Kredit masih menjadi solusi terbaik ketika kita sedang mempunyai kebutuhan yang mendesak. Pengertian kredit berdasarkan Undang – Undang Pokok Perbankan No. 7 Tahun 1992 adalah penyediaan uang / tagihan yang…
- Begini Cara Mengatasi Ban Mobil Bergelombang yang Ampuh Apakah Anda pernah menemui kondisi ban mobil yang tidak rata alias bergelombang? Jangan bingung dulu ya! Ada banyak sekali cara mengatasi ban mobil bergelombang tersebut. Sebagai komponen yang menjadi kontrol…
- 5 Aplikasi Tema Hello Kitty yang Girly Banget! Siapa sih yang tidak kenal dengan karakter berbentuk kucing lucu bernama Hello Kitty? Karakter kartun kucing yang berasal dari jepang satu ini memiliki ciri khas pink dan Putih, Yang dimana…
- 5 Aplikasi Yang Lagi Hits dan Viral Saat Ini Bagi sebagian orang mengikuti sebuah trend yang ada pada media sosial merupakan hal yang wajar, Selain itu kita biasanya juga harus setidaknya tau apa saja yang sedang trend di kalangan…
- Cara Mengatasi Ban Mobil Tubeless Bocor Halus yang Efektif Ban tubeless adalah varian yang berhasil mendapat perhatian dikalangan masyarakat, dibandingkan jenis ban biasa. Sebab, ia dikenal memiliki tingkat keawetan yang lebih baik atau tidak mudah bocor. Kendati demikian, bukan…
- Inilah 3 Cara Menghindari Pecah Ban Mobil Yang… Ban merupakan salah satu komponen penting yang perlu diperhatikan saat berkendara. Kendala seperti pecah ban sering kali terjadi karena kelalaian pengendara maupun jalanan yang kurang bagus. Karena itu, pengendara perlu…
- Wajib Tahu! Ini Daftar Mobil Coupe Termahal Di Dunia 2022 Semakin tua sebuah mobil, biasanya semakin murah harganya. Namun, pernyataan tersebut tidak berlaku untuk beberapa mobil klasik atau mobil coupe. Bahkan ada beberapa mobil coupe termahal di dunia yang kini banyak…
- 7 Mobil Pick Up Paling Irit BBM di Indonesia Terbaik 2021 Mobil Pick Up pasti sering kita temui dijalanan dengan sejumlah barang bawaan yang cukup banyak. Anda mungkin sudah paham bahwa tipe kendaraan roda empat ini sangatlah boros bahan bakar. Kendati…
- Cara Memperbaiki Kamera Android yang Tidak Bisa Dibuka Untuk urusan memotret sekarang sudah bisa dilakukan dengan mudah menggunakan perangkat smartphone. Hampir semua jenis smartphone android khususnya dibekali dengan fitur kamera yang mumpuni. Kamera yang dibawanya tersebut dapat menghasilkan…
- Cara Merekam Layar Samsung A30 Tanpa Aplikasi Merekam layar HP adalah proses menangkap atau menyimpan apa yang tampil di layar perangkat seluler Anda sebagai file video. Ini bisa berguna untuk menangkap interaksi dengan aplikasi, membuat tutorial atau…
- 5 Aplikasi Edit Foto Pengantin Viral di Sosmed Dengan kemudahan mengedit sebuah foto menjadikan para pengguna bisa menyesuaikan tampilan foto sesuai dengan kebutuhan, Tidak sedikit juga para pengguna mengedit foto pengantin atau foto prewedding agar terlihat lebih menarik…
- 5 Aplikasi Pengganti Youtube Vanced Yang Fiturnya Mirip Seperti yang kita ketahui Youtube merupakan sebuah platform berbagi video yang paling populer, Yang dimana dengan sebuah aplikasi youtube kalian sudah bisa menemukan banyak video hiburan, Edukasi hingga berbagai macam…
- 5 Aplikasi Penghasil Uang Paling Bagus No Scam Dengan meningkatnya peminat sebuah aplikasi penghasil uang, Membuat para pengembang aplikasi berlomba-lomba membuat aplikasi penghasil uang terbaik dengan ciri khas mereka masing. Namun dengan banyaknya minat seseorang pada sebuah aplikasi…
- Apa Sebab Ban Belakang Makan Sebelah? Ini Dia Alasannya Komponen yang utama dan perannya sangat penting pada suatu kendaraan tak lain adalah ban. Jika tidak ada komponen yang satu ini, pasti mobil Anda tidak akan bisa bergerak. Berbicara mengenai…
- Cara Mengeringkan Karpet Dasar Mobil yang Basah… Karpet dasar mobil bisa basah karena beberapa alasan. Baik itu karena mobil baru dicuci, terendam banjir atau sekedar terkena hujan. Nah, jika Anda mendapati keadaan yang demikian, sebaiknya segera lakukan…
- Mobil SUV yang Paling Cocok untuk Anak Muda Terbaru 2022 Seiring dengan perkembangan zaman dan kebutuhan akan kendaraan, saat ini banyak kalangan anak muda yang sudah mahir mengendarai mobil sendiri. Mobil SUV yang paling cocok untuk anak muda juga semakin…
- Game Petualangan Android Offline Terbaik Sepanjang Masa Rekomendasi Game Petualangan Android Offline Terbaik Sepanjang Masa - Sekarang ini, mempunyai game offline bisa jadi solusi tepat apabila Anda banyak waktu luang. Sebab, setiap kali ingin menghilangkan kejenuhan di…