Power steering merupakan sistem kemudi yang fungsinya untuk membantu pengemudi dalam menyetir sehingga lebih mudah digerakkan. Bukan hanya disematkan di beberapa tipe mobil pribadi, ternyata sistem ini pun sudah tersedia di mobil pick up. Akan tetapi, tidak semua mobil pick up memilikinya. Di bawah ini adalah beberapa daftar mobil pick up yang sudah power steering.
Daftar Mobil Pick Up yang Sudah Power Steering 2021
Suzuki Carry
Mobil pick up pertama yang sudah memakai sistem kemudi adalah Suzuki Carry. Mobil yang sangat legendaris sejak tahun 1977 ini masih ada hingga kini dan semakin bagus. Hingga tahun 2019 lalu, pihak produsen mengeluarkan Suzuki Carry versi terbaru.
Mesin yang digunakan oleh mobil ini dapat menampung bahan bakar hingga 1.462 cc dengan kode K15C. Tenaga yang dihasilkan tentu sangat besar dan Anda tidak usah khawatir karena Suzuki Carry adalah pick up yang hemat bahan bakar.
Kekuatan torsi maksimum yang dihasilkan mencapai 135 Nm pada 4.400 rpm dengan tenaga mencapai 97 PS per 5.600 rpm. Fitur lain yang ada pada mobil ini selain power steering adalah Air Conditioner (AC), kunci kontak immobilizer, dan dilengkapi dengan sistem audio.
Suzuki Carry juga dilengkapi dengan kursi yang bisa dimundur atau majukan demi kenyamanan pengemudi. Selain itu, harga jualnya hanya sekitar 140an juta rupiah.
Mitsubishi L300
Pick up dengan power steering yang berikutnya adalah Mitsubishi L300 dengan harga jual mulai 180an hingga 190an juta rupiah. Mobil pick up ini sudah ada sejak tahun 80an dan telah mengalami perkembangan seperti jenis mesin yang digunakan adalah diesel dengan 2.500 cc.
Walaupun hanya menggunakan satu diesel saja, tetapi kubikasi jantung yang dihasilkan cukup besar sehingga torsi maksimumnya bisa mencapai 133,4 Nm dalam 2.500 rpm. Mitsubishi L300 ini bisa melewati berbagai jenis medan jalan.
Selain power steering, Mitsubishi juga menyediakan fitur lain seperti MP3 Player untuk hiburan Anda ketika sedang berkendara. Ada 3 jenis varian yang bisa Anda pilih yaitu L300 standard, flatbed dan chassis. Ketiga jenis tersebut memiliki ukuran tinggi yang berbeda-beda.
Untuk tinggi versi standard mencapai 360 nm sedangkan yang flatbed 310 nm. Sedangkan untuk ukuran bak belakang ketiga varian tersebut lebarnya 1.600 nm dan panjangnya 2.430 nm. Jika mesin diesel mengalami kerusakan, Anda bisa menggantinya dengan mudah karena tersedia banyak suku cadang.
KIA Big Up
Mobil pick up yang sudah power steering selanjutnya adalah KIA Big Up asal Negeri Ginseng dan fitur sistem kemudi itulah menjadikannya sebagai kendaraan terbaik di Korea Selatan. Untuk panjang bak belakang KIA Big Up mencapai 2.900 nm dan lebarnya 1.740 nm.
Karena ukurannya yang besar, mobil ini bisa mengangkut banyak barang sekaligus. Beralih ke tenaga yang dihasilkan, mobil ini bisa menghasilkan 80 PS dalam 2.400 rpm, sedangkan torsi maksimumnya adalah 164,7 nm pada 2.400 rpm.
Fitur lain KIA Big Up adalah head unit dengan layar sentuh yang bisa dijadikan hiburan ketika dalam perjalanan. Untuk kursi kemudinya juga bisa diturunkan atau di reclining. Berbagai macam fitur dan spesifikasi canggih menjadikan harga jualnya agak mahal, yaitu sekitar 230an juta rupiah.
Tata Super Ace
Mobil pick up yang sudah power steering terakhir berasal dari India yaitu Tata Super Ace. Pick up yang satu ini memiliki nilai jual seharga 125 jutaan. Kelebihan yang terdapat di dalamnya adalah power window, AC, serta kemudahan dalam proses perawatannya.
Untuk kemampuan torsi maksimalnya mampu menghasilkan hingga 135 Nm dalam 2.500 rpm. Sedangkan tenaganya, mencapai 70 HP dalam 4.500 rpm.
Rekomendasi:
- Daftar Mobil Pick Up Bekas di Bawah 50 Juta yang Bagus 2021 Rata-rata harga mobil pick up cukup mahal dan biasanya di atas 50 juta rupiah. Karena itulah, terkadang ada yang lebih memilih membeli bekasnya saja karena lebih murah. Jika Anda bingung…
- 7 Mobil Pick Up Paling Irit BBM di Indonesia Terbaik 2021 Mobil Pick Up pasti sering kita temui dijalanan dengan sejumlah barang bawaan yang cukup banyak. Anda mungkin sudah paham bahwa tipe kendaraan roda empat ini sangatlah boros bahan bakar. Kendati…
- Rekomendasi Mobil Sedan yang Ada Sunroofnya Paling… Mobil dengan fitur sunroof memang keren, terlihat unik, serta mewah. Tidak heran apabila banyak sekali orang yang menginginkannya. Perlu diketahui, bahwasannya sunroof ini tersedia ke dalam beberapa jenis mobil, termasuk…
- Rekomendasi Mobil Hatchback Paling Nyaman di Tahun 2022 Mobil hatchback merupakan salah satu jenis mobil favorit semua kalangan. Salah satu daya tarik mobil ini berupa desain stylish dan mewah. Berbagai produsen mobil membuat semakin banyak pilihan mobil berjenis…
- Harga Mobil BMW yang Atapnya Bisa Dibuka Terbaru 2022 BMW merupakan perusahaan kendaraan roda empat yang mengeluarkan beberapa tipe mobil convertible. Mobil converitble milik BMW ini sangat dikagumi oleh masyarakat, meskipun harganya tidak murah. Berikut adalah ulasan mengenai daftar…
- Ternyata Begini Cara Kerja Power Window dan Komponen… Power window merupakan salah satu fitur berteknologi terkini yang ada pada kendaraan roda empat. Fungsi utama dari power window adalah memberikan kemudahan bagi pengendara dan penumpang mobil untuk menaik turunkan…
- Ternyata Ini Daftar Mobil SUV Terbaik di Dunia yang… Mobil SUV saat ini memang sedang menjadi trend. Mulai dari dikalangan remaja, anak kuliah, pekerja kantoran dan bahkan orang tua sekalipun. Karena itu, para produsen berlomba-lomba mengeluarkan produk SUV terbaiknya.…
- Wajib Tahu! Ini Daftar Mobil Sport Mewah dan Murah di 2022 Mobil sport hadir dengan tampilan yang sporty dan classy untuk para penggunanya. Dari segi tampilan yang menarik inilah, membuatnya sangat digandrungi khususnya kaula muda. Beberapa brand ternama pabrikan internasional juga…
- Apa Saja Mobil Atap Terbuka 4 Kursi yang Bagus? Ini… Mempunyai mobil dengan atap yang bisa dibuka merupakan hal yang menyenangkan, terutama jika dapat memuat empat penumpang. Kesan elegan yang dipadukan fungsional untuk bepergian bersama keluarga tercinta, memang terasa sempurna.…
- Mobil Hatchback Yang Irit BBM dan Cocok Untuk… Mobil hatchback yang irit BBM menjadi pilihan banyak orang, dan selalu dilirik berbagai kalangan hingga kini. Khususnya mereka yang mengandalkan mobil untuk menunjang berbagai kegiatan harian. Mulai dari pergi bekerja,…
- Review Toyota Avanza Veloz: Mobil Premium Pilihan… Toyota Avanza Veloz adalah mobil sejuta umat yang sudah dijual sejak tahun 2003 dan masih terus eksis sampai sekarang. Ini merupakan varian tertinggi dari LMPV Toyota Avanza yang hadir dengan…
- Menarik! Ini Daftar Mobil Sedan Di Bawah 500 Juta… Mobil sedan saat ini banyak digemari karena berbagai kelebihan yang ditawarkannya. Mulai dari desainnya yang mewah, hingga kenyamanannya saat digunakan. Seiring dengan meningkatnya minat masyarakat, pabrikan mobil terus berinovasi menghadirkan…
- Ingin Punya Mobil Sedan Murah Tapi Mewah? Ini… Mobil sedan murah tapi mewah bisa menjadi salah satu solusi bagi Anda yang ingin memiliki mobil dengan desain elegan dan lebih kece tapi dengan harga terjangkau. Mungkin hal itu sulit…
- Mobil MPV yang Cocok untuk Daerah Pegunungan Terbaik 2022 Saat akan membeli mobil baru, yang perlu diperhatikan bukan hanya soal biaya, tapi juga kemungkinan mobil dapat melewati berbagai medan sekaligus kenyamanannya. Ini menjadi salah satu alasan mengapa banyak orang…
- Mobil MPV Yang Irit Bahan Bakar dan Recomended Dipilih 2022 MPV adalah jenis mobil yang paling banyak diminati di Indonesia. Selain karena memiliki body yang besar, mobil ini juga memberikan kenyamanan lebih untuk berkendara jarak jauh. Ini termasuk karena karakter mobil MPV yang…
- Mobil SUV 7 Seater Paling Irit yang Cocok Untuk Keluarga Salah satu alasan orang membeli mobil adalah agar bisa bepergian bersama seluruh anggota keluarga. Di pasaran saat ini ada berbagai jenis mobil yang bisa dijadikan sebagai kendaraan andalan keluarga, salah…
- Wajib Tahu! Ini Daftar Mobil Coupe Termahal Di Dunia 2022 Semakin tua sebuah mobil, biasanya semakin murah harganya. Namun, pernyataan tersebut tidak berlaku untuk beberapa mobil klasik atau mobil coupe. Bahkan ada beberapa mobil coupe termahal di dunia yang kini banyak…
- Mobil Hatchback Untuk Anak Muda yang Kece dan Canggih 2022 Mobil hatchback mulai menjadi favorit banyak orang, apalagi kalangan milineal. Desainnya yang ramping dan futuristic membuatnya sangat cocok untuk dibawa nongkrong. Selain mempunyai desain yang oke, mobil ini juga memawa…
- Ini Beberapa Mobil SUV Paling Laris di Indonesia 2021 Sport Utility Vehicle (SUV) merupakan salah satu jenis mobil yang didesain dengan kerangka kombinasi tipe off road dan penumpang. Jenis mobill SUV mulai banyak diminati di Indonesia. Beberapa mobil SUV…
- Mobil Sedan Yang Perawatannya Mudah Dan Murah Untuk Pemula Mobil sedan bisa dibilang menjadi salah satu produk yang menguasai pasaran. Masyarakat cukup meminati mobil sedan karena sejumlah alasan, seperti mesin tangguh dan desain minimalisnya dengan tampilan tidak begitu besar.…
- Rekomendasi Mobil MPV dengan Bagasi Terluas 2022 Mobil MPV saat ini banyak diincar, terutama oleh mereka yang memprioritaskan kenyamanan kendaraan untuk keluarga. Banyak memang rekomendasi mobil Multi Purpose Vehicle ini, tapi untuk mobil MPV dengan bagasi terluas, belum…
- Mengenal Nama Komponen Interior Mobil dan Fungsinya Bagi seorang pemilik mobil ataupun calon pengguna baru, mengetahui nama komponen interior mobil dan fungsinya merupakan suatu keharusan. Hal tersebut bertujuan agar Anda tidak salah ketika menggunakannya. Tidak bingung ketika…
- Pengertian dan Cara Spooring Ban Mobil Manual yang Benar Mengetahui cara spooring ban mobil manual penting untuk menjaga kenyamanan Anda saat sedang berkendara. Selain itu, spooring juga penting untuk menjaga keamaan bagi para pengendara mobil, kerena spooring berperan untuk…
- Daftar Mobil MPV dengan Suspensi Terbaik di Tahun 2022 Memiliki kendaraan roda empat jenis MPV yang nyaman digunakan untuk bepergian merupakan impian bagi sebagian orang. Mungkin Anda adalah salah satu orang tersebut, namun masih mempertimbangkan tipe mana yang sekiranya…
- Mengenal Komponen Sistem Airbag dan Fungsinya Untuk Pemula Airbag merupakan salah satu sistem keselamatan yang berada di bagian interior mobil selain sabuk pengaman. Sistem keselamatan yang satu ini berfungsi meringankan cidera bagi penumpang saat kendaraan mengalami kecelakan. Nah,…